Sale!

Ilmu Falak Dalam Syaikh Abdur Rauf Singkil

Original price was: Rp 65.000.Current price is: Rp 60.000.

Penulis: Arwin Juli Rakhmadi Butar-Butar
Editor: Dewi Kusumaningsih & Nur Rochman Fatoni
Desain Sampul: Danis HP
Lay out/tata letak Isi: Tim Redaksi Bildung
Tebal: 72 hlm
Ukuran: 15 x 23 cm
ISBN: 978-623-6658-37-6
Penerbit: Bildung bekerja sama dengan AMCA

wws Cs Bildung Beli via WhatsApp
Compare
Category:

Description

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui biografi dan kontribusi Syaikh ‘Abd ar-Rauf Singkil dalam bidang Ilmu Falak. Pada penelitian ini target yang diharapkan adalah mendapatkan gambaran isi naskah “Risalah fi at-Taqwim” karya Syaikh ‘Abd ar-Rauf Singkil, yang mana naskah ini terbilang langka. Selain itu, seperti diketahui, Syaikh ‘Abd ar-Rauf Singkil adalah tokoh populer di bidang tasawuf dimana karya-karyanya telah banyak di kaji dan dipelajari khususnya di Indonesia dan Asia Tenggara. Namun khusus dalam bidang ilmu falak, tampaknya karyanya yang berjudul “Risalah fi at-Taqwim” ini belum banyak dikaji oleh para peneliti naskah dan pengkaji sejarah Islam Nusantara.

Secara umum, penelitian ini dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut: (1) melakukan persiapan terhadap penelitian yang akan dilaksanakan, (2) menyiapkan naskah “Risalah fi at-Taqwim” karya Syaikh ‘Abd ar-Rauf Singkil yang merupakan fokus utama penelitian, dan (3) menganalisis naskah yang meliputi biografi pengarang, perkembangan ilmu falak, dan analisis isi naskah (tahqiq).

Additional information

Weight 0,5 kg

Select at least 2 products
to compare