Peningkatan Kinerja Pegawai Pemerintah Dili Timor Leste Berbasis Reformasi Birokrasi

Penulis                 : Luis Valentim J. M. S. dos Santos, Ishomuddin, Akhsanul In’am, Sebastião Pereira
Tebal                     : xii + 154 halaman
Ukuran                 : 15,5 x 23 cm
Kertas Isi              : Bookpaper 57 cm (BW)
Sampul                 : Soft doff
Kategori               : SDM/Birokrasi
Tahun terbit       : 2023
Penerbit              : Bildung

Compare
Category:

Description

Buku ini didasarkan pada kebijakan reformasi birokrasi, implementasi kebijakan reformasi birokrasi, dan upaya-upaya peningkatan kualitas sumber daya pegawai pemerintah pasca implementasi kebijakan reformasi birokrasi di Dili, Timor Leste. Buku ini diharapkan juga dapat digunakan sebagai rujukan bagi pemangku kepentingan, pembuat kebijakan, dan para mahasiswa yang memiliki perhatian pada bidang ilmu Sosiologi, Sumber daya manusia, manajemen organisasi, dan sebagainya.
Buku yang sedang berada di hadapan pembaca ini mengulas persoalan yang disajikan secara sederhana, dikupas dengan lengkap, dan menarik terkait pemberdayaan pegawai negeri sipil yang menjadi salah satu strategi untuk optimalisasi kualitas kinerja pegawai, sasaran reformasi birokrasi yang harus dicapai, peraturan perundang-undangan, tata laksana, penguatan organisasi, sistem manajemen sumber daya aparatur, pengawasan, akuntabilitas kinerja, kualitas pelayanan publik, dan pola pikir serta budaya kerja.

X